Penulis: Hiro

  • Bagaimana Proses Terbentuknya Perak? Yuk Cari Tau !

    Bagaimana Proses Terbentuknya Perak? Yuk Cari Tau !

    Ditulis oleh

    in

    Jika artikel sebelumnya membahas tentang bagaimana proses terbentuknya emas, nah sekarang adalah perak. Perak adalah salah satu logam mulia dengan simbol Ag dan nomor atom 47. Meskipun harganya tidak semahal emas, perak memiliki karakteristik yang tidak jauh berbeda dengan emas. Selain dapat kita gunakan sebagai bagian dari komponen elektronik, perak juga bisa sebagai alat pembayaran…

  • Bagaimana Berlian Terbentuk? Asalnya Dari Mana?

    Bagaimana Berlian Terbentuk? Asalnya Dari Mana?

    Ditulis oleh

    in

    Siapa sih yang tidak kenal dengan salah satu batu mulia bernama “berlian”, bagaimana sih batu berlian dapat terbentuk? Apakah asalnya dari bawah gunung berapi?. Seperti yang kita ketahui bersama kalau batu berlian itu bernilai sangat mahal, berkali-kali lipat dari harga emas murni (24 karat). Tidak sedikit orang kaya memiliki berlian sebagai barang koleksi sekaligus perhiasan.…

  • Proses Pelapukan Kayu, Penyebab dan Cara Mencegahnya

    Proses Pelapukan Kayu, Penyebab dan Cara Mencegahnya

    Ditulis oleh

    in

    Pada artikel kali ini saya akan membahas tentang bagaimana proses pelapukan yang terjadi pada kayu. Anda pernah melihat proses pelapukan? Saya yakin Anda belum pernah melihat prosesnya, tapi hasil dari pelapukan dapat kita lihat dengan jelas. Contoh saja ada kayu mahoni yang sudah tumbang/rubuh, tergeletak begitu saja di atas tanah lama-lama akan kayu tersebut akan…

  • Bagaimana Proses Terbentuknya Mutiara Di Dalam Kerang [PDF]

    Bagaimana Proses Terbentuknya Mutiara Di Dalam Kerang [PDF]

    Ditulis oleh

    in

    Taukah kamu salam satu perhiasan paling menarik yang ada di muka bumi ini adalah mutiara. Perhiasan mutiara juga menjadi salah satu benda keras yang sangat bernilai. Untuk harganya itu sendiri mulai dari ratusan ribu hingga miliaran rupiah (tergantung jenis dan grade-nya). Pada kesempatan yang baik ini akan membahas seputar bagaimana proses terbentuknya mutiara di dalam…

  • Kata – Kata Mutiara Bijak Jiraiya Sensei [LENGKAP]

    Kata – Kata Mutiara Bijak Jiraiya Sensei [LENGKAP]

    Ditulis oleh

    in

    Kata – kata mutiara bijak Jiraiya sensei di blog ini merupakan kumpulan kata-kata yang diucapkan karakter Jiraiya di anime Naruto baik mulai season 1 sampai shippuden. Seperti yang kita ketahui, Jiraiya sensei adalah salah satu guru yang paling berjasa dalam melatih Naruto. Namun, nasib Jiraiya sensei harus berakhir tragis. Ia harus rela mati di tangan…

  • Sistem Navigasi Otomatis Adalah Alat Bantu Bukan Pengganti Untuk Mengemudi

    Sistem Navigasi Otomatis Adalah Alat Bantu Bukan Pengganti Untuk Mengemudi

    Ditulis oleh

    in ,

    Jika Anda berada di pasar untuk sistem navigasi otomatis, Anda pasti tidak sendirian. Beberapa orang puas membeli perangkat, menempelkannya di jendela mereka, dan berharap itu berfungsi dengan baik kapan pun diperlukan. Bagi mereka, sangat mungkin bahwa sebagian besar unit navigasi yang berdiri sendiri akan bekerja dengan cukup baik. Hal yang perlu diingat adalah bahwa tidak…

  • Meringankan Stres Perjalanan Dengan Sistem Navigasi Otomatis

    Meringankan Stres Perjalanan Dengan Sistem Navigasi Otomatis

    Ditulis oleh

    in ,

    Pernahkah Anda berpikir bagaimana cara meringankan stres ketika melakukan perjalanan? Sering merasa frustrasi dengan lalu lintas yang bergerak lambat hanya untuk mencapai titik tertentu (sekitar satu jam kemudian). Untuk menemukan bahwa masalah tampaknya tiba-tiba memperbaiki dirinya sendiri? Pernahkah Anda dikirim pada jalan memutar yang ditandai dengan buruk selama konstruksi jalan hanya untuk menemukan satu atau…

  • Perangkat Navigasi Otomatis Menawarkan Banyak Pilihan Instalasi

    Perangkat Navigasi Otomatis Menawarkan Banyak Pilihan Instalasi

    Ditulis oleh

    in ,

    Perangkat navigasi otomatis menawarkan banyak pilihan kepada semakin banyak konsumen setiap tahun. Dari sistem yang dipasang pabrik ke dalam mobil oleh pembuat mobil itu sendiri. Hingga sistem yang hanya menghubungkan ke adaptor baterai mobil untuk digunakan saat bepergian dan dibawa bersama Anda. Ada sedikit sesuatu untuk setiap jenis konsumen dalam hal perangkat yang bagus ini.…

  • 5 Cara Memanfaatkan Sistem Navigasi Otomatis dan GPS

    5 Cara Memanfaatkan Sistem Navigasi Otomatis dan GPS

    Ditulis oleh

    in ,

    Berbicara tentang bagaimana Anda memanfaatkan sistem navigasi otomatis. Saya yakin Anda telah menemukan banyak fitur bagus yang dimiliki oleh perangkat GPS. Meskipun tidak semua perangkat menggunakan teknologi yang sama. Sangat bagus untuk mengetahui bahwa ponsel saat ini selain sistem navigasi otomatis genggam menggunakan teknologi yang membuat perjalanan dan menemukan anak-anak yang hilang, hewan peliharaan, dan…